Asesmen Lapangan LAM Teknik

Sebagai bagian dari proses reakreditasi program studi IoT & Electrical Engineering (IEE, Teknik Elektro), program studi Smart Construction & Civil Engineering (SCCE, Teknik Sipil), dan program studi Chemical and Food Processing (CFP, Teknik Kimia), telah...

read more

Asesmen Lapangan IBDA

Sebagai bagian dari proses reakreditasi program studi IT & Big Data Analytics (IBDA, Teknologi Informasi), telah dilangsungkan kunjungan Asesmen Lapangan pada hari Rabu, 16 Maret 2022 - Kamis, 17 Maret 2022 yang diadakan secara daring melalui platform Zoom. ...

read more

Rapat Tinjauan Manajemen

Rapat Tinjauan Manajemen (RTM) Calvin Institute of Technology secara resmi dilaksanakan pertama kalinya pada Selasa, 08 Maret 2022 pk. 07:30 sampai dengan pk. 10:30 WIB secara daring dengan menggunakan platform Zoom. RTM ini dihadiri oleh Rektorat, LPMI, LPPM,...

read more

Kunjungan Kerja Drs. Johan Andoyo Noor, M.Sc., Ph.D.

Pada tanggal 2-3 Februari 2022, LPMI CIT mendapat kehormatan menerima kunjungan kerja Bapak Drs. Johan Andoyo Noor, M.Sc., Ph.D. yang merupakan Asesor Nasional BAN-PT. Selama kunjungan kerja, Bapak Drs. Johan Andoyo Noor, M.Sc., Ph.D. mendampingi CIT dalam pelaksanaan...

read more

Asesmen Lapangan ASD

Sebagai bagian dari proses reakreditasi program studi Architecture & Sustainable Design (ASD, Arsitektur), telah dilangsungkan kunjungan Asesmen Lapangan pada hari Rabu, 6 Oktober 2021 - Kamis, 7 Oktober 2021 yang diadakan secara daring melalui platform Zoom. ...

read more

Audiensi dengan Prof. Bassaruddin

Dalam rangka proses reakreditasi 6 program studi, CIT mengajukan permohonan audiensi kepada Ketua Dewan Eksekutif BAN-PT, Prof. T. Bassarudin untuk memohon arahan lebih lanjut terkait tahapan reakreditasi yang akan dilalui oleh Program Studi. Pengajuan ini dikabulkan...

read more